Cara Aktivasi ShopeePay Terbaru
Dijaman era digital ini berbelanja sangat terbantu dengan adanya Marketplace. Marketplace sebagai mall online sudah banyak di indonesia. Salah satu marketplace terbesar di Indonesia iyalah Shopee. Si Orange ini sudah terpercaya dikalangan masyarakat indonesia dengan adanya program Gratis Ongkir. Untuk mendapatkan Gratis Ongkir pengguna Shopee harus melakukan menggunakan metode pembayaran ShopeePay.
ShopeePay adalah fitur layanan dompet digital yang dapat digunakan sebagai sarana pembayaran di marketplace Shopee. Dengan Shopeepay juga tempat untuk wadah pengembalian dana dan untuk dikembalikan dalam bentuk transfer. Dengan menggunakan ShopeePay tentunya transaksimu akan semakin cepat , praktis dan aman . Lalu apa saja sih keuntungan menggunakan ShopeePay ?
- Mendapatkan voucher gratis ongkir lebih banyak dan murah
- Cashback Setiap Hari
- Flash Sale Spesial
- Belanja lebih Cepat dan Mudah
- Dapat menyimpan saldo hingga Rp.10.000.000,-
- Dapat menarik dana di Shopeepay
Cara Mengaktifasi ShopeePay
2. Kemudian akan muncul halaman baru dan klik tombol Verifikasi Sekarang
3. Kemudian anda akan diminta memasukan formulir Identitas antara lain
- Nama Lengkap
- Jenis Identitas
- No KTP / KITAS
- Foto KTP / KITAS
- Foto diri beserta KTP / KITAS
- Tempat Tanggal Lahir
- Jenis Kelamin
- Alamat ( Sesuai KTP / KITAS )
- Pekerjaan saat ini
- No Handphone
- Nama Ibu Kandung
4. Setelah itu centang Syarat dan Ketentuan untuk menyetujui , kemudian klik Konfirmasi
5. Kini anda hanya perlu menunggu verifikasi dari pihak Shopee untuk menerima pengajuan ShopeePay anda kurang dari 24 Jam.
Belum ada Komentar untuk "Cara Aktivasi ShopeePay Terbaru"
Posting Komentar